logo

Written by Administrator on . Hits: 20

TETAP SEMANGAT DAN JADIKAN PA WATES SEBAGAI PENGADILAN AGAMA UNGGULAN

 

pa-wates.go.id. Rabu, 12 November 2025. Petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Pengadilan Agama Wates kembali melaksanakan kegiatan briefing rutin pagi di ruang PTSP. Kegiatan ini dipimpin oleh Wakil Ketua Pengadilan Agama Wates, Adhayani Saleng Pagesongan, S.Ag., M.H. dan diikuti oleh seluruh petugas PTSP.

Briefing 12 Nov

Dalam arahannya, Wakil Ketua Pengadilan Agama Wates menyampaikan bahwa PA Wates yang dipandang sebagai pengadilan yang dipandang sebelah mata bisa menjadi pengadilan agama unggulan diwilayah PTA Yogyakarta. Potensi itu sebenarnya sudah ada apabila kita melihat sistem yang dijalankan di PA Wates dan terutama dengan SDM yang ada.

Untuk itu terus gali potensi yang ada dan tetap bersemangat dalam bekerja dan melayani masyarakat pencari keadilan.

"Dukung kami dalam pelaksanaan pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)”

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

PENGADILAN AGAMA WATES KLAS I B

Jl. K. H. Ahmad Dahlan Km.2,6 Wates, KP

Daerah Istimewa Yogyakarta

Telp: 0274-773059 / Fax: 0274-773478

Email Utama                      : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Email Delegasi/Tabayyun  : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

KUNJUNGI MEDIA SOSIAL KAMI

efbee Pengadilan Agama Wates

twiiter PaWates

insta pa.wates

youtube Pengadilan Agama Wates 

tiktok icon free png @pa.wates

whatsapp 082138348257